Modul 1 : Tugas Pendahuluan 2

 

PERCOBAAN 3 KONDISI 3



1. Kondisi
[Kembali]

     Buatlah teks pada lcd dengan posisi di tengah

2. Rangkaian Simulasi [Kembali]


3. Video [Kembali]


4. Prinsip Kerja [Kembali]



Sebelum melakukan Setup, pendeklarasian LCD dan keypad perlu dilakukan. Deklarasi yang dilakukan terdiri dari deklarasi library LCD dan keypad agar kedua perangkat ini dapat dijalankan programnya oleh uC pada arduino. Kemudian deklarasi jumlah baris dan kolom keypad dan inisialisasi keypad. Lalu deklasasi pin yang digunakan pada arduino untuk meghubungkan LCD dan keypad. setelah itu fungsi lcd.begin diletakkan pada fungsi setup yang memiliki fungsi untuk mengatur berapa ukuran layar LCD yang akan digunakan. Pada fungsi Loop terdapat tiga fungsi yaitu lcd.setcursor, lcd.print,delay, lcd.clear.  Fungsi lcd.setcursor mengatur dimana teks akan ditampilkan, fungsi lcd.print untuk mencetak teks pada layar LCD, fungsi delay untuk mengatur seberapa lama teks akan ditampilkan sebelum dihapus, dan lcd.clear untuk menghapus tampilan pada layar LCD. Untuk peletakan teks ditengah layar dilakukan dengan cara mengurangi jumlah kolom lcd yaitu 16 dengan jumlah karakter pada teks , hasil pengurangan tersebut dibagi 2. Setelah itu pada fungsi lcd.print berikan spasi sebelum dan sesudah teks sebanyak hasil pembagian tersebut. 

5. Link Download [Kembali]
  1. HTML [disini]
  2. File Simulasi [disini]
  3. Video [disini]
  4. Datasheet Arduino Uno [disini]
  5. Datasheet Keypad [disini]
  6. Datasheet  LCD [disini]